Langsung ke konten utama

Purbalingga Culture Vaganza 2018



Rangkaian kegiatan Ulang Tahun Kabupaten Purbalingga yang ke 188 telah sampai di puncak, yaitu kegiatan Pawai Budaya dengan tema Purbalingga Culture Vaganza 2018, digelar sepanjang rute Gor Guntur Daryono - Alun alun - Bancar, dan finish di PMI Purbalingga, terdiri dari 120 Peserta, dan beberapa peserta Undangan dari Kabupaten tetangga, seperti Kebumen, Purworejo, Banjarnegara, serta dari Banyuwangi Ethno Carnival, serta dari SMK N 2 Wonogiri yang menampilkan tari reog, berikut foto dokumentasi kegiatan tersebut




mbak mbak polwan dari Polres Purbalingga

Plt Bupati Dyah Hayuning Pratiwi, bersama beberapa anggota dewan

Tamu dari Banyuwangi Ethno Carnival










Tarian Bunga dari SMK N 1 Bukateja



Tamu dari Banjarnegara
membawakan tari dawet ayu
Tamu dari Kebumen membawakan Tari Cepetan
Tamu dari SMK N 2 WONOGIRI membawakan kesenian Reog Ponorogo




Tamu dari Kabupaten Purworejo



Tari Golaga dari SMK N 1 PURBALINGGA

Tari Kuda Lumping dari SMA N 1 Padamara



Tarian dari SMP N 1 Purbalingga


SMP Negeri 1 Kalimanah
Group Hadroh SMK YPT 1 Purbalingga



Tarian Batik 
Sinden Cantik nan merdu dari SMA N 1 Bobotsari, sing tangane gemeter pas ngwei kembang

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Purbalingga Bakal Dilalui Jalan Tol

Illustrasi Gerbang Tol Purbalingga dengan latar Gunung Slamet, diolah secara kreatif dari gerbang tol salatiga oleh Gunturhanafi Purbalingga- Wilayah Kabupaten Purbalingga sepertinya bakal dibangun jalan tol. Hal itu terlihat dengan munculnya surat ke Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Purbalingga, yakni pengumuman studi analisa mengenai dampak lingkungan hidup (amdal) pembangunan jalan tol Tegal-Cilacap beberapa hari terakhir. Dalam pengumuman tersebut, tertulis ruas jalan tol tersebut akan melalui Kabupaten Purbalingga. Rencananya jalan tol tersebut akan melalui sejumlah desa di wilayah Kecamatan Kalimanah, dan Kecamatan Kemangkon. Yakni, Bojong, Jompo, Rabak, Blater, Karangtengah, Gambarsari, Toyareka dan Jetis. Rencana Trase Jalan Tol Studi amdal tersebut dilakukan oleh PT Jasa Marga (Persero)Tbk, selaku pemrakarsa kegiatan tersebut. Sedangkan, studi amdal dilakukan oleh pihak ketiga yang ditunjuk oleh PT Jasa Marga. Adanya pengumuman studi amdal tersebut diakui

Stasiun Kandanggampang

Bangunan stasiun Purbalingga di jalur ex Serajoedal Stoomtram Maatschappij (SDS)

Patung Knalpot Purbalingga

terletak di Simpang Sayangan, yang menuju ke bobotsari di arah utara dan timur ke alun alun credit photo by : Elleven